Description
Harga Kursi Makan Stainles Steel
Bahan stainles sekarang ini sedang marak di dunia pasaran indonesia karena stainles merupakan jenis bahan yang sangat tahan terhadap karat dan korosi, menjadikannya pilihan yang baik untuk furnitur yang sering terpapar udara lembab atau basah. kursi makan ini dirancang untuk memberikan kombinasi antara kekuatan, ketahanan, dan penampilan yang modern. Kursi Makan Stainles Steel ini terbuat dari bahan stainles dengan finishing warna gold dan sudah dilengkapi dengan dudukan busa yang sangat tebal dilapisi dengan kain oscar warna hitam menjadi perpaduan yang sangat modern dan nyaman.
ukuran Kursi Makan Stainles Steel :
- Tinggi Tempat Duduk: 40 (dari lantai ke tempat duduk)
- lebar: 50 cm
- kedalaman tempat duduk: 49 cm
- tinggi sandaran: 120 cm.
Dengan adanya Kursi Makan Stainles Steel ini di ruang makan anda akan membuat ruang makan anda terlihat semakin modern dan mewah sehingga anda akan lebih nyaman makan besama dengan keluarga untuk menciptakan hubungan yang lebih harmonis. untuk harga Kursi Makan Stainles Steel ini cukup bervariasi tergantung dari bahan, ukuran dan desain yang digunakan dalam membuat kursi makan stainles.
There are no reviews yet.